Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cobain Sensasi Nongkrong di Cafe pada Ruang Makan di Rumah

Stefani Arin - Minggu, 17 Juni 2018 | 13:00
ruang makan ala cafe | dok. dcch.co.uk
dok. dcch.co.uk

ruang makan ala cafe | dok. dcch.co.uk

IDEAonline– Sering berkunjung ke cafe? Jika iya, tentuIDEA Lovers pernah melihat gaya penataan area makan seperti foto di atas. Ruang makan ditata diluar kebiasaan. Kursi makannya seragam. Selain kursi, sebagai tempat duduk, bisa juga menggunakan sofa.

Nah, berikut beberapa elemen penting untuk mendapatkan ruang makan ala cafe.

Gaya

ruang makan ala cafe | doki. assets.yellowtrace.com.au
doki. assets.yellowtrace.com.au

ruang makan ala cafe | doki. assets.yellowtrace.com.au

Baca juga :

Ala Hunian Jepang, Inilah Ide Tangga Sebagai Tempat Penyimpanan!

Yuk, Kita Cari Tahu Desain Hunian Berdasarkan Zodiak! (Part I)

Yuk, Kita Cari Tahu Desain Hunian Berdasarkan Zodiak! (Part II)

Tentukan gaya terlebih dahulu bila ingin mengaplikasikan unsurcaféke ruang makan.Pilih salah satu inspirasi yang sudah IDEA Lovers kumpulkan. Boleh dari Pinterest, instagram atau media sosial lainnya. Kemudian, beralih ke tahap berikutnya.

Material

ruang makan ala cafe | dok. theoriginalsung.files.wordpress.com
dok. theoriginalsung.files.wordpress.com

ruang makan ala cafe | dok. theoriginalsung.files.wordpress.com

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular