Follow Us

Tips Menyelamatkan Diri Saat Kebakaran Ketika Berada di Gedung Tinggi

Agnes - Rabu, 14 November 2018 | 11:00
Ilustrasi kebakaran
gstatic

Ilustrasi kebakaran

IDEAonline - Kebakaran terjadi di lantai 4 Mal Pejaten Village, Jalan Warung Jati Barat, Jakarta Selatan, Selasa (13/11/2018) malam.

Kebakaran tersebut membuat pengunjung yang berada di lantai 4 harus dievakuasi.

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Bencana dan Penyelamatan Jakarta Selatan, Irwan, mengatakan kebakaran terjadi pukul 21.00 WIB.

Irwan juga mengatakan kebakaran disebabkan terbakarnya instalasi kabel di lantai 4 Mal Pejaten Village.

Baca Juga : Mal Pejaten Village Kebakaran, Korsleting Listrik Penyebabnya

Kebakaran di Mall Pejaten Village pada 13/11/2018
tribunnews

Kebakaran di Mall Pejaten Village pada 13/11/2018

Sebanyak 14 mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi.

Tidak ada korban jiwa maupun luka dalam insiden tersebut.

Kebakaran memang bisa terjadi di mana saja.

Pada rumah, perkantoran maupun gedung-gedung bertingkat seperti mall.

Baca Juga : Punya Paras Bak Artis Korea, Intip Kamar Agatha Chelsea yang Serba Putih

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest