Siap-siap Dibuat Kagum, Ini Dia 6 Hotel Gua Termewah di Dunia!

Selasa, 15 Januari 2019 | 20:30

IDEAonline -Akomodasi yang bisa digunakan untuk tempat menginap bagi traveler makin banyak.

Satu akomodasi unik yang bisa traveler coba adalah menginap dalam sebuah gua alami.

Para traveler yang menginginkan privasi dan nuansa alam, gua ini bisa jadi pilihan yang tepat.

Baca Juga : Foto Mandi Bareng dengan Casandra Lee Jadi Viral, Randy Martin Buka Suara dan Pamerkan Kamar Mewah Miliknya

Traveler yang menginginkan menginap di gua yang mewah harus mengunjungi tempat ini.

Intip 6 gua paling mewah di dunia yang dirangkum TribunTravel.com dari laman Huffington Post.

1. Lava Cave, Santorini

Gua ini menampilkan gua tradisional dengan konspe tahun 1875.

Penginapan ini mempunyai tempat tidur yang nyaman dan kolam indoor dan outdoor yang menarik.

Baca Juga : Kaya Raya, Gaya Pacaran Rendy Martin di Kapal Tuai Hujatan, Rumah Mewah Miliknya Jadi Sorotan Lengkap dengan Gazebo

2. Loft Cave Sea Views, Guia, Gran Canaria

Gua ini menawarkan pemandangan laut dan pegunungan.

Traveler dimanjakan dengan dua tempat tidur, satu dapur dan ruang tamu.

Selain itu ada taman, teras dan kolam renang.

Baca Juga : Miliki Masa Lalu yang Kelam, Begini Isi Rumah Pertama David Beckham yang Tak Terawat.

3. Unique Beckham Cave Home, Parthenon, Arkansas, Amerika Serikat

Gua Beckham adalah gua alami seluas 6.000 kaki persegi yang terletak di tebing.

Gua ini memiliki memiliki empat kamar tidur dengan tempat tidur queen dan kamar mandi mewah.

Baca Juga : Lucinta Luna Ngaku Digoda Hafiz Quran Asal Amerika Hingga Tunjukan Bukti Chatting & Videocall, Apartemennya Jadi Sorotan!

4. White Dream, Puglia, Italia

White Dream adalah apartemen dengan nuansa putih yang mengangumkan.

Tempat ini bisa disewa dan dekat dengan cagar alam Torre Guaceto.

Akomodasi ini cocok untuk pasangan yang melakukan liburan romantis.

Baca Juga : Tak Terima Kedekatannya dengan Fatih Seferagic Dibilang Halu, Lucinta Luna Panggil Artis Kawakan Ini Dajjal Penggoda

5. Ortahisar, Nevşehir, Turki

Rumah gua ini terletak di Ortahisar, salah satu desa paling otentik di wilayah Cappadocia yang terkenal .

Hotel gua mewah ini dekat dengan kafe, toko hingga restoran.

Baca Juga : Daniel Mananta Pernah Jadi Tukang Bersihin WC, Rumah Mewah Seharga Rp 3 Miliar Ini Jadi Bukti Hasil Kerja Kerasnya!

6. Cuevo de Luja, Granada, Spanyol

Hotel gua ini terletak antara Sacromonte dan Albaicín.

Hotel ini menawarkan fasilitas modern.

Baca Juga : Netizen Bandingkan Wajah Sarita Abdul Mukti Semasa Muda dengan Jennifer Dunn, di Ruang Keluarganya Ada Benda Besar!

Artikel ini telah tayang di Tribuntravel.com dengan judul 11 Hotel Gua Termewah di Dunia, Ada di Santorini hingga Cappadocia

Editor : Amel

Baca Lainnya