Walau Sukses dan Dijuluki Pengacara 30 Miliar, Ternyata Hotman Paris Pernah Tinggal di Rumah Sempit nan Gelap, Begini Penampakan Hunian Masa Kecilnya di Sumatera Utara!

Rabu, 17 Maret 2021 | 07:29
Instagram @hotmanparisofficial

Hotman Paris

IDEAonline - Kiprah Hotman Paris sebagai pengacara memang tak bisa diragukan lagi.

Ia bahkan dijuluki Pengacara 30 Miliar lantaran jasanya sebagai pengacara terkenal mahal.

Namun nyatanya hal ini tak bisa membuat Hotman Paris bahagia.

Ia sampai mengeluarkan unek-uneknya lewat akun Instagram pribadinya.

Saking miliki harta yang melimpah,terungkap dirinya sempat memborong 36 unit ruko sekaligus pada tahun 2019.

Demi mendapatkan ruko tersebut, ia rela merogoh kocek hingga Rp 180 miliar.

Punya kekayaan yang seolah tak habis 7 turunan, rupanya Hotman Paris memiliki rumah masa kecil yang terkesan sederhana lho.

Baca Juga: Sering Diolok Karena Nikah Muda, Anak Ustadz Muhammad Arifin Ilham Justru Nikmati Pundi Kekayaan dari Geluti Berbagai Macam Bisnis, Begini Isi Huniannya!

Baca Juga: Cara Atasi Kulkas yang Terkena Banjir, Cabut Dulu Aliran Listriknya!

Instagram @hotmanparisofficial

Biasa demen koleksi, Hotman Paris mendadak jejerkan deretan sepatunya yang seharga mobil mewah di sebuah lapak, ada apa?

Lantas seperti apa penampakan rumah masa kecil Hotman Paris yang berada di Sumatra Utara?

Siapa sangka pengacara kondang Hotman Paris berasal dari daerah yang cukup jauh, yaitu Sumatra Utara.

Tak hanya berasal dari daerah, Hotman juga mengaku mengawali hidupnya dengan keadaan yang sederhana.

Pengacara yang memiliki 500 sertifikat hunian itu bahkan, menunjukkan rumah masa kecilnya yang sempat ditinggali bersama kedua orang tuanya.

Dilansir dari laman Tribun Jateng Hotman Pernah mengaku memiliki sertifikat hingga sejumlah 500.

"Lo tahu sertifikat rumah gue ada berapa? 500 ada,"tutur Hotman, seperti dikutip dari Tribun Jateng.

Selain 500 sertifikat rumah, ia juga memiliki aset berupa apartemen mewah, hotel, serta vila di Bali, dan banyak berlian mewah.

Baca Juga: 9 Alasan Kenapa Pintu Toilet Umum Bawahnya Bolong dan Tak Menyentuh Rapat Lantai, Nomor 2 Penting Banget!

Baca Juga: Ngedak Praktis dengan Dak Metal, Lebih Cepat, Mudah, dan Murah

Rumah masa kecil

Kini sukses jadi pengacara kondang, Hotman Paris ternyata juga tidak lupa dengan masa lalunya.

Ia bahkan sempat menyambangi rumah masa kecilnya dan juga datang ke makam kedua orang tuanya.

Moment tersebut tampak pada postingan akun Instagram @hotmanparisofficial, sebagai berikut.

Tangkap Layar Instagram @hotmanparisofficial
Tangkap Layar Instagram @hotmanparisofficial

Makam orang tua Hotman Paris

Hotman pun menuliskan keterangan bahwa ia teringat masakan sang ibu semasa kecil dulu.

Baca Juga: Ngedak Praktis dengan Dak Metal, Lebih Cepat, Mudah, dan Murah

Baca Juga: 9 Alasan Kenapa Pintu Toilet Umum Bawahnya Bolong dan Tak Menyentuh Rapat Lantai, Nomor 2 Penting Banget!

"Doa selamat tinggal utk ayah ibuku! Berkat sup ikan mujahirmu dan sayur pepayamu buat aku tangguh disetiap medan perkara,"tulis @hotmanparisofficial.

Tak hanya datang ke makam kedua orang tuanya, Hotman yang kini sukses selalu kembali mengunjungi rumah masa kecilnya.

Saat tiba di rumah masa kecilnya tahun 2019 silam, Hotman membagi-bagikan beras kepada seluruh warga yang ada di sana.

Tangkap Layar Instagram @hotmanparisofficial
Tangkap Layar Instagram @hotmanparisofficial

Rumah masa kecil Hotman Paris

Dari postingan tahun 2019 itu, tampak bahwa rumah masa kecil Hotman Paris terkesan sederhana.

Tiang kayu menopang atap bangunan yang khas rumah adat daerah Sumatra Utara.

Tak tampak pagar tinggi menjulang, masyarakat yang datang bisa langsung berjabat tangah dengan sang empunya rumah.

Hotman Paris pun menuliskan keterangan bahwa dirinya membagi-bagi beras 10kg/KK lantaran beras di sana mahal.

Seluruh warga mendapat bantuan 10 kg beras tiap KK dari Hotman Paris di Kampung Siraja deang Laguboti !toba! Sumut," tulis @hotmanparisofficial.

Baca Juga: Dulu Tinggal di Rumah Mewah Saat Jadi Orang Nomor 1, Kini Mantan Istri Zumi Zola Harus Berjualan Kue Demi Menyambung Hidup Bersama Sang Anak

Baca Juga: Sering Diolok Karena Nikah Muda, Anak Ustadz Muhammad Arifin Ilham Justru Nikmati Pundi Kekayaan dari Geluti Berbagai Macam Bisnis, Begini Isi Huniannya!

Tangkap Layar Instagram @hotmanparisofficial
Tangkap Layar Instagram @hotmanparisofficial

Rumah Masa Kecil Hotman Paris

Rumah masa kecil Hotman Paris yang sederhana, dengan warna tembok kuning dan atap rumah yang khas tampaknya membawa sang pengacara ke masa kecilnya.

"Tiap warga kampung Siraja deang mendapat beras 10 kg tiap kel dari hotman paris! Dibagikan di depan rumah kelahiran hotman paris di kec laguboti! Toba! Sumut! Mereka stress beras mahal,"tulis @hotmanparisofficial.

Sebagian artikeltelah tayang di Grid.ID dengan judul,Intip Rumah Masa Kecil Hotman Paris di Sumatra Utara, Tampak Sederhana dan Jauh dari Kesan Mewah

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork

(*)

Tag

Editor : Maulina Kadiranti