Begini Cara Laundry Hotel Hilangkan Noda Kuning pada Bantal, Terungkap Bumbu Dapur yang Jadi Kuncinya!

Selasa, 23 Maret 2021 | 06:30
sofitel boutique

Bantal down

IDEAonline -Ketika kamu melihat betapa menjijikkannya bantal-bantal itu, kamu mungkin tergoda untuk membuangnya dan membeli yang baru.

Tetapi jika kamu bertanya-tanya bagaimana cara memutihkan bantal bernoda kuning, itu dapat dilakukan dengan sangat sederhana menggunakan beberapa produk rumah tangga biasa.

Baca Juga: Menurut Feng Shui Posisi Kasur Mengarah ke Jalan ternyata Berbahaya, Jangan Disepelekan!

Baca Juga: Terungkap Tak Bisa Bayar Listrik, Penyanyi Senior Ini Harus Akui Karirnya yang Meredup, Padahal Dulu Sempat Menang AMI Awards!

Tidak peduli seberapa bagus pelindung bantalmu, cepat atau lambat kamu akan menemukan noda kuning di bantal.

Jangan khawatir, Dilansir dari sajiansedap.com, semua akan dibongkar habis soal tips mencuci bantal dan guling ala laundry hotel.

Hasilnya pun putih bersih dan wangi bak bantal hotel! Jadi hemat uang karena tidak perlu keluar uang untuk cuci di laundry.

Penyebab munculnya noda kuning pada bantal

Ketika tidur, terkadang tubuh kita berkeringat. Keringat itu pun meresap ke kain bantal.

Saat mengering, keringat IDEA lovers akan meninggalkan bekas kuning di bantal.Walaupun sudah diberi lapis sarung bantal, keringat masih bisa terserap ke permukaan bantal itu sendiri.

Baca Juga: Rela Jualan Kerupuk hingga Makanan Kaki Lima untuk Sesuap Nasi, Pasangan Artis Ini Akui Sepi Job Saat Pandemi, Intip Huniannya yang Bikin Pangling

Baca Juga: Terungkap, Selama Ini Kita Salah Menyimpan Ayam di Freezer, Jangan Makan Jika Miliki Ciri Ini

Selain itu, penyebab noda kuning pada permukaan bantal juga karena air liur.Padahal, noda kuning pada bantal berpotensi menjadi tempat berkembang biak tungau.

Jika dibiarkan, tungau pada bantal dapat menggagu kesehatan kulit. Maka dari itu, sangat penting untuk menjaganya tetap bersih.

Lalu, bagaimana cara membersihkan noda kuning pada bantal hingga bersih tuntas? Begini caranya!

Cara membersihkan noda kuning bantalSupaya tidak menjadi sarang tungau, cuci bantal setidaknya 3 kali setahun agar tetap putih dan dalam kondisi baik.

Biasanya, IDEA lovers akan menjemur bantal di bawah terik matahari langsung.

Cara ini benar, kok! Namun jangan jemur terlalu lama untuk mencegah noda kuning semakin menebal.

Untuk memutihkan noda kuning pada bantal, pertama-tama IDEA lovers harus membuat larutan pemutih sendiri. Berikut caranya:

Freepik.com

Begini cara mudah membersihkan dan memutihkan bantal dengan mesin cuci.

Bahan pemutih3 liter air1/4 cangkir air lemon1 cangkir pemutihCara

Baca Juga: Pantas Blender Cepat Rusak, Makanya Jangan Masukan 5 Benda Ini!

Baca Juga: Rela Jualan Kerupuk hingga Makanan Kaki Lima untuk Sesuap Nasi, Pasangan Artis Ini Akui Sepi Job Saat Pandemi, Intip Huniannya yang Bikin PanglingCampur semua bahan dan sisihkan untuk memutihkan bantal dan kasur nanti.

Setelah larutan pemutih selesai dibuat, cuci bantal dengan cara berikut ini:

BahanPemutih buatan sendiri (lihat di atas)Air panas atau mendidih1 cangkir deterjen laundry1 cangkir dari sabun pencuci piring biodegradable

Cara memutihkan bantal1. Periksa labelnya dan pastikan bantal Anda bisa dicuci dengan mesin. Lalu, lepas sarung bantal.

2. Atur mesin cuci Anda dalam kecepatan sedang.3. Masukan air panas ke dalam mesin cuci. Lalu, programlah mesin cuci untuk dua kali pembilasan.

Baca Juga: Rela Jualan Kerupuk hingga Makanan Kaki Lima untuk Sesuap Nasi, Pasangan Artis Ini Akui Sepi Job Saat Pandemi, Intip Huniannya yang Bikin Pangling

Baca Juga: Terungkap Tak Bisa Bayar Listrik, Penyanyi Senior Ini Harus Akui Karirnya yang Meredup, Padahal Dulu Sempat Menang AMI Awards!

4. Tambahkan bahan ke dalam mesin cuci. Kemudian, mulai siklus pencucian. Biarkan mesin cuci berputar selama beberapa menit agar larut.5. Masukkan bantal dan biarkan mesin cuci melanjutkan pencucian. Tunggu hingga proses mencuci selesai.

6. Jemur bantal di bawah sinar matahari langsung hingga kering.

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya