Terungkap Alasan Ular Takut Bawang Putih, Simak 3 Tanaman yang Bikin Ular Ogah Menetap di Rumah

Rabu, 29 Juni 2022 | 13:51
draxe.com

Bawang Putih

IDEAonline -Bagi masyarakat Indonesia, memasak tidak lengkap tidak lengkap rasanya jika tidak ada bawang putih alias berambang putih.

Namun selain untuk menyedapkan masakan, bawang putih juga ampuh menjaga hunian dari hama menyebalkan seperti ular.

Kenapa ular membenci bawang putih?

Ternyata, tanaman ini mengeluarkan bau yang tak disukai ular.

Pasalnya, kedua tanaman ini mengeluarkan residu berminyak ketika ular merayap di permukaannya.

Untuk hasil terbaik, IDEA lovers bisa tanam bawang putih di rumah.

youtube.com

Terungkap Alasan Ular Takut Bawang Putih, Simak 3 Tanaman yang Bikin Ular Ogah Menetap di Rumah

Melansir orami.co.id, Pertama, sediakan pot dengan kedalaman yang cukup tinggi, seperti 20 hingga 30 cm.

Pot yang tinggi dibutuhkan untuk memaksimalkan pertumbuhan akar bawang putih sehingga ia bisa menghasilkan daun yang lebat dan umbi yang lebih besar.

Selain itu, pilih pot dalam berdiameter lebar (minimal 30 cm) jika IDEA lovers nanti menginginkan lebih dari satu siung bawang yang ditanam.

Baca Juga:Siapa Bilang Emak-emak Tak Bisa Hadapi Cacing di Kamar Mandi? Tinggal Campur Bumbu Dapur Ini, Lihat Hasilnya!

Baca Juga:Jangan Kaget Saat Tuang Jus Lemon ke Wastafel, Siapa Sangka Mertua Jadi Kegirangan Pas Tau Sink Kinclong Hanya dengan Bahan Dapur

  • Pastikan pot memiliki lubang drainase pada bagian bawah
Jika menggunakan kaleng bekas, maka pastikan lubangnya ini cukup besar dan tersebar rata di permukaan bawah kaleng.

  • Media tanam kualitas baik
Siapkan media tanam berkualitas baik semisal vermikulit, serabut kelapa atau serbuk sabut kelapa dan masukkan hingga mencapai 5 sentimeter di bawah batas atas pot.

Setelah itu, siram media tanam menggunakan air sebelum bawang putih ditanam. Pastikan IDEA lovers menyiram dengan air bersih dan media tanam telah padat dengan sempurna.

  • Siapkan beberapa siung bawang putih organik yang terbebas dari bahan kimia
IDEA lovers bisa pilih siung bawang putih berukuran besar, namun biarkan kulit ari pada bawang putih tetap ada.

IDEA lovers bisa segera menanam siung bawang putih pada media tanam yang telah dilubangi kurang lebih 5 cm dan beri jarak antara satu lubang dengan lubang lainnya.

Jika sudah, tutupi siung bawang putih yang telah ditanam dengan media tanam hingga terbenam dengan baik. Selamat mencoba!

Baca Juga:Kerak Hilang Dalam Sekejap, Mertua Jadi Makin Sayang Pas Tau Kompor Bersih hanya dengan Bahan Rumahan, Begini Caranya

Baca Juga:Ternyata Banyak Bank yang Menawarkan Bunga Rendah Hanya di Tahun Pertama, Pahami Dulu Tips Memilih Bank Penyedia KPR Berikut Ini!

Tanaman Lain yang Ampuh Usir Ular

Selain itu,Ular bersifat ektotermik, yang artinya suhu tubuh mereka berfluktuasi dengan lingkungannya. Ketika dingin, ular akan mencari tempat yang nyaman untuk meringkuk.

Tempat itu bisa dimana saja, mulai tunggul pohon sampai celah berbatu, bahkan rumah kita yang hangat.

Sebelum hal tersebut terjadi, kita tentu perlu melakukan pencegahan terutama jika rumah kita dekat dengan tumbuh-tumbuhan yang rimbun.

MelansirPetsviaKompas.com, berikut 2 tanaman lainnya yang ampuhmengusir ulardari rumah.

1. Serai

Tanaman citronella, khususnya serai, adalah tanaman dengan bau yang menyegat, serta tak disukaiular.

Selain ular, serai juga ampuh mengusir nyamuk bahkan kutu dari kebun rumah.

Serai mudah dirawat dan tahan dalam cuaca kering, sehingga sangat direkomendasikan untuk IDEA lovers yang tak mau mengeluarkan banyak biaya.

Baca Juga:Siapa Bilang Emak-emak Tak Bisa Hadapi Cacing di Kamar Mandi? Tinggal Campur Bumbu Dapur Ini, Lihat Hasilnya!

Baca Juga:Jangan Kaget Saat Tuang Jus Lemon ke Wastafel, Siapa Sangka Mertua Jadi Kegirangan Pas Tau Sink Kinclong Hanya dengan Bahan Dapur

2. Lidah Mertua

Lidah mertua memang dikenal sebagai salah satu tanaman hias yang sangat baik untuk kesehatan.

Pasalnya, tanaman ini dapat meremajakan oksigen dengan kecepatan yang lebih tinggi dari biasanya.

Juga, merupakan salah satu tanaman yang ampuh mengusir ular karena daunnya yang tajam.

Bahkan, ular melihat tanaman ini sebagai tanaman yang menakutkan.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di websitewww.ideaonline.co.id,Facebook IDEA Online,TikTok IDEAonline,Instagram @ideaonline,Instagram @tabloidrumah, danYoutube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya