Alasan Warna Hijau Sage Cocok di Kamar Tidur

Senin, 27 Februari 2023 | 16:00
https://www.amazon.com

Alasan Warna Hijau Sage Cocok di Kamar Tidur

IDEAonline -Kebutuhan tidur seseorang bisa berbeda dengan orang lain. Sangat penting untuk mengetahui kondisi tubuh dan durasi tidur yang dibutuhkan. Pasalnya, memenuhi waktu tidur ideal bisa membantu menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan serta menurunkan risiko terjadinya penyakit.

Seperti diketahui, tidur adalah kebutuhan dasar tubuh untuk mengembalikan energi.Tidak hanya menjaga kesehatan, tidur cukup juga bisa membantu menjaga berat badan ideal, mencegah stres, serta mendukung tumbuh kembang pada anak.

Sebaliknya, kurang tidur bisa memicu dan meningkatkan risiko beragam penyakit, mulai dari obesitas, diabetes tipe 2, hingga penurunan fungsi kognitif dan penyakit jantung.

Oleh karena itu, dianjurkan memilih cat ruangan yang tepat agar tidur lebih nyaman.

Baca Juga: 6 Inspirasi Warna Hijau di Kamar, Ada Warna Hijau Sage!

Baca Juga: 5 Ide Memanfaatkan Warna Hijau Sage di Rumah

Warna hijau sage

Pinterest

Ingin Menggunakan Warna Hijau pada Kamar Tidur Anda? Berikut Inspirasinya!

Melihat cat rumah warna hijau sage pasti mengingatkan IDEA lovers pada suasana alam dan pepohonan yang rimbun. Tentunya, hal ini akan memberikan nuansa yang menenangkan dan sejuk pada hunian.

Nah, agarkamar tampak lebih asri dan segar, IDEA lovers juga bisa menambahkan beberapa tanaman hias artifisial daun hijau, seperti berikut ini.

Warna hijau sage terang dapat memberikan efek serupa dengan cat putih karena sama-sama memantulkan cahaya panas.

Warna yang cukup kalem ini juga bisa membuat tubuh terasa lebih rileks dan santai saat berada dikamar tidur.

Psikologi warna hijau

Melansir kompas.com,warna hijau sering diasosiasikan dengan alam karena mengingatkan IDEA lovers pada rerumputan, pepohonan, dan hutan hijau yang menyegarkan.

Sementara itu, dalam psikologi warna, hijau adalah warna yang sejuk karena memiliki panjang gelombang yang lebih pendek.

Warna hijau juga sering melambangkan alam dan dunia alami yang dianggap mewakili ketenangan. Asosiasi umum lainnya dengan warna hijau adalah uang, keberuntungan, kesehatan, kecemburuan, dan kesadaran lingkungan.

Dalam mitologi kuno, warna hijau digunakan untuk merujuk pada kesuburan bumi dan kesuburan wanita. Penelitian menunjukkan, warna hijau juga dapat menginspirasi kreativitas.

Di samping itu, warna hijau bisa berdampak positif pada pemikiran, hubungan, dan kesehatan fisik kita, sebab warna ini dianggap mampu menghilangkan stres, serta membantu penyembuhan penyakit.

Nah, ada pun warna hijau ternyata memiliki banyak arti tersendiri dalam psikologi. Untuk mengetahuinya lebih lanjut, berikut lima arti warna hijau dalam psikologi, seperti yang dilansir dari laman Verywell Mind.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di websitewww.ideaonline.co.id,Facebook IDEA Online,TikTok IDEAonline,Instagram @ideaonline,Instagram @tabloidrumah, danYoutube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

(*)

Tag

Editor : Maulina Kadiranti