Bentuk Unik Rumah Sudut

Sabtu, 13 Juli 2013 | 04:01
Maulina Kadiranti

Bentuk Unik Rumah Sudut

Permainan lapisan pada fasad berupa lebih menarik dengan olahan pelat-pelat berbentuk kotak. Lapisan pelat ini berfungsi juga sebagai secondary skin, yang dapat menyaring cahaya terik masuk ke dalam ruangan.

Sejak awal Britt Marsieta memang ingin membuat rumah dengan memikirkan akses view maksimal dengan olahan atap yag unik. Atap miring satu arah itu memudahkan air mengalir dan masuk ke dalam jalur buangan secara efektif. Selain itu, Andi Pratama sang arsitek memberikan sentuhan kreatif berupa bentuk atap dan balkon yang cantik. Sebuah penyikapan pada iklim tropis, yang membutuhkan perhatian ekstra pada hujan, panas, dan kelembapan.

Foto: Dok Idea

Properti: Kediaman Britt Marsieta

Arsitek: Andi Pratama

Tag

Editor : Maulina Kadiranti