Serunya Punya Dapur Outdoor, Tapi ... Perhatikan Hal Berikut Ya!

Kamis, 26 Juli 2018 | 13:00
dok. tkc-inc.com

dapur outdoor

IDEAOnline -Dapur ditempatkan di area belakang agar terasa lebih luas dan terbuka. Uniknya, model dapur yang berada tepat di sisi taman ini akan membuat acara memasak IDEA Lovers jadi makin menyenangkan.

dok. i.pinimg.com
dok. i.pinimg.com

dapur outdoor

Penempatan seperti ini membuat kegiatan di dapur jadi lebih leluasa, dan tidak memerlukancookerhood.

IDEA Loverstidak perlu khawatir jika ingin membuat acara makan outdoor. Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan jika ingin membuat dapur outdoor, diantaranya:

1. Tempias hujan dan angin. Karenanya, pastikan ada jarak yang cukup lebar antara area dapur dengan area luar.

dok. turnofffox.com
dok. turnofffox.com

dapur outdoor

Baca juga :

Subhanallah, Ini Dia Tampilan Rumah Nabi Muhammad SAW yang Sangat Sederhana dan Bersahaja

Ini Dia Tempat Liburan Musim Panas Ratu Elizabeth dan Keluarga Kerajaan

2. Hal lain yang perlu diperhatikan adalah material kabinet yang tahan terhadap cuaca. Meskipun tidak langsung terpapar, udara luar ruang akan sangat berpengaruh.

dok. tkc-inc.com
dok. tkc-inc.com

dapur outdoor

Baca juga :

Minimalis dan Monokrom, Inilah Dapur Cantik Ryan dan Sharena Delon

3. Pencahayaan jadi pertimbangan penting lainnya. IDEA Lovers tidak ingin memasak dalam kegelapan bukan saat malam hari tiba bukan?

dok. homebnc.com
dok. homebnc.com

dapur outdoor

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya