Raj Kapoor Pernah Tinggal di Rumah Tua Ini, 30 Tahun Lalu Sebelum Meninggal

Selasa, 02 Oktober 2018 | 16:25
Radio City

Raj Kapoor dan Istri

IDEAonline - Istridari aktor legendaris Bollywod Raj Kapoor, Khrisna Raj Kapoor, meninggal dunia karena serangan jantung, Senin (1/10/2018).

Jenazah mendiang Krishna Raj Kapoor kemudian disemayamkan di kediaman keluarga di Krishna Raj Bungalow, Pali Hills di kota Mumbai, India.

Raj Kapoor terlebih dahulu meninggal dunia pada tahun 1988, saat berumur 63 tahun karena serangan asma.

Raj Kapoor merupakan aktor sukses Bollywoord dengan prestasimentereng seperti memenangi9Filmfare Award.

Ada dua film yang disutradarainya,Awaara(1951) danBoot Polish(1954) dicalonkan sebagai pemenangPalem EmasdiFestival Film Cannes.

Baca Juga : Sebelum Meninggal 21 Tahun Lalu, Putri Diana Pernah Tinggal di Rumah Ini

Raj Kapoor lahir di sebuah bangunan di Pakistan yang dinamakan Kapoor Haveli.

Kapoor Haveli adalah bangunan tempat tinggal di kota Peshawar, di Pakistan.

Yuk kita lihat tampilan Kapoor Haveli!

Baca Juga : Kisah Bangunan Paling Berhantu di Dunia, Ribuan Orang Meninggal Dunia

Kapoor Haveli adalah rumah dari satu generasi keluarga Kapoor India.

Bangunan ini dibangun antara tahun 1918 dan 1922 oleh Dewan Basheswarnath Kapoor, ayah Prithviraj Kapoor, anggota pertama keluarga untuk memasuki industri film.

india-forums

Raj Kapoor

Di antara anggota keluarga terkemuka, Trilok Kapoor, saudara laki-laki Prithiviraj dan putranya, Raj Kapoor lahir di gedung itu.

Baca Juga : Priyanka Chopra Jadi Artis Termahal 2018, Lihat Isi Apartemennya di New York

The Canadian Bazaar

Raj Kapoor

Setelah pemisahan India pada tahun 1947, anggota keluarga, seperti umat Hindu lainnya, meninggalkan kota dan gedung.

Baca Juga : 48 Orang Meninggal Akibat Gempa Donggala, Cek 8 Karakteristik Rumah Tahan Gempa

Baca Juga : Murah dan Cepat, Ide Renovasi Kamar Mandi @susanti73 Cuma Rp 2 Juta!

india-forums

Raj Kapoor

Kapoor Haveli dibeli dalam lelang pada tahun 1968 oleh seorang dari kota Charsadda di Provinsi Perbatasan Barat Laut di bawah klausul pemukiman dan kemudian dijual ke penduduk Peshawar.

Baca Juga : Kisah Bangunan Paling Berhantu di Dunia, Ribuan Orang Meninggal Dunia

india-forums

Raj Kapoor

Kapoor Haveli kini dihancurkan dandiubah menjadi museum oleh IMGC Global Entertainment di Pakistan dengan dukungan pemerintah Khyber Pakhtunkhwa. (*)

Baca Juga : 4 Cara Mudah Bikin Dinding Rumah Jadi Keren, No 3 Hanya Pakai Kaos Kaki Bolong

Tag

Editor : Alfa