IDEAonline - Sebuah rumah keluarga di Jepang menggunakan desain organik untuk area kamar kedua anaknya.
Area kamar tersebut berada ditempatkan garasi belakang menjadi dua kamar yang dipisahkan dengan dinding.
Namun, kamar tersebut mempunyai meja belajar memanjang yang menghubungkan kedua kamar anaknya.
Baca Juga : Jadi Luas Banget, Intip Dekorasi Rumah Mungil Seluas 90 M Persegi Ini
Keduanya mempunyai pintu masuk masing-masing, sehingga anak akan merasa memiliki kamar yang berbeda.
Untuk membedakan, dinding dan furnitur di masing-masing kamar pun memiliki warna yang berbeda namun dengan interior serupa.
Skema warna pun dipilih dengan matang oleh tim desain.
Baca Juga : Doyok Pernah Dikabarkan Pindah Ke Beverly Hills Amerika, Ternyata Ini Dia Penampakan Asli Rumahnya!
Laki-laki berwarna biru, sementara perempuan berwarna merah muda.
Hal itu bertujuan agar orangt tua dapat menggunakan ruang tersebut kelak ketika anak-anaknya tumbuh besar dan mempunyai hunian masing-masing.
Tertarik menyontek ide ini untuk desain kamar anak-anak di rumah?(*)