Follow Us

Bikin Nyenyak dan Pulas, Berikut 5 Langkah Desain Ruang Tidur Idaman

Tiya - Rabu, 28 November 2018 | 12:30
Dengan 5 cara mudah menata ruang tidur, istirahat pun jadi nyaman.
ikea.com

Dengan 5 cara mudah menata ruang tidur, istirahat pun jadi nyaman.

Tambahkan Penghijauan

Jika kamu penyuka tanaman, hiasi meja kerja atau sudut jendela dengan pot cantik berisi tanaman hias favorit.

Baca Juga : Trik Menggabungkan Ruang Tidur dan Ruang Baca

Kasur yang ideal dapat memperbaiki postur tubuh saat tidur dan membuat tidur lebih nyenyak.
decoraid.com

Kasur yang ideal dapat memperbaiki postur tubuh saat tidur dan membuat tidur lebih nyenyak.

Kamu bisa memilih jenis tanaman hias yang perawatannya mudah, seperti kaktus.

Aksesori tanaman ini akan menghadirkan unsur kehidupan di dalam ruangan.

Namun perlu diingat, jangan meletakkan terlalu banyak tanaman di ruang tidur karena pada malam hari tanaman akan menyerap oksigen yang dibutuhkan tubuh.

Pilih Kasur Ideal

Memilih kasur yang sehat dan berkualitas adalah investasi yang baik, karena usia kasur yang baik umumnya cukup lama, yaitu 10 tahun.

Baca Juga : 6 Cara Menata Kamar Tidur di Apartemen Tipe Studio Agar Lebih Privat

Kasur yang ideal dapat memperbaiki postur tubuh saat tidur dan membuat tidur lebih nyenyak.

Saat hendak membeli kasur, cobalah tidur terlentang dan selipkan tangan ke punggung.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest