Follow Us

Banyak Cahaya Bikin Rumah Panas, Lakukan 8 Trik Ini agar Tetap Sejuk

Dok Grid - Selasa, 24 Oktober 2023 | 17:15
Siasati efek rumah kaca ketika mengaplikasikan bukaan transparan yang lebar.

Siasati efek rumah kaca ketika mengaplikasikan bukaan transparan yang lebar.

Warna terang akan memantulkan panas dan warna gelap akan menyerapnya.

Ini juga berlaku pada bangunan.

Pilih warna cerah (putih atau peach/warna yang bercampur putih) untuk cat eksterior rumah.

Baca Juga: Percantik Pagar dan Gerbang, Beri Kesan Beda dengan 7 Jenis Warna Ini

7. Membuat Teritisan

Semakin lebar teritisan dapat membuat ruang makin adem dan air hujan tidak akan tampias.

Cara lain dengan atap tambahan yang berdiri sendiri atau bisa juga merupakan perpanjangan dari atap utama (tanpa dinding).

Suhu ruang dapat berkurang karena suhu panas yang berasal dari luar telah didinginkan terlebih dahulu di teritisan sebelum masuk ke dalam rumah.

Baca Juga: Tanaman Hias Daun Tak Melulu Hijau, Ragam Warnanya Cerahkan Taman

Efek rumah kaca terjadi karena udara panas yang terperangkap di dalam ruangan.
dok. mit24h.com

Efek rumah kaca terjadi karena udara panas yang terperangkap di dalam ruangan.

8. Hindari Efek Rumah Kaca

Material transparan seperti kaca yang terpapar panas matahari bisa membuat radiasi panas masuk di dalam ruang dan panas tersebut tidak bisa keluar (terperangkap).

Dalam waktu yang lama, panas akan bertambah dan ruang akan semakin panas.

Inilah yang diseut efek rumah kaca.

Editor : optimization

Baca Lainnya

Latest