Salah satu yang paling sering dilakukan banyak orang cara mengonsumsi madu adalah mencampurkannya dengan air.
Tapi Kita tetap bisa menambahkan lemon sebagai campuran ramuan madu.
Ramuan ampuh yang juga dikemas dengan vitamin C ini akan efektif membantu menangkal radikal bebas.
Memiliki fungsi ajaib menangkal radikal bebas, madu dan lemon dikenal dapat meningkatkan metabolisme dan menghilangkan lemak.
Baca Juga: Praktisnya Pemasangan Keraton untuk Ngedak, Engga Pakai Ribet!
Berikut cara mudah yang bisa Kita contek:
- Ambil gelas yang sudah terisi dengan air
- Tuang satu sendok teh madu ke dalam gelas
- Tambahkan campuran yang diinginkan bisa menggunakan lemon