Follow Us

Cara Beli Properti Harga Terjangkau dan Minim Risiko Bermasalah, Cek di Sini!

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 23 Maret 2021 | 17:30
Ilustrasi- Membeli properti.
Moonworks

Ilustrasi- Membeli properti.

Properti jenis ini biasanya dipasarkan dengan kisaran harga yang lebih murah dibanding standar pasar pada umumnya.

Hal ini dilakukan guna mempercepat proses penyelesaian kredit agunan dengan pihak perbankan untuk mengurangi aset properti bank.

Baca Juga: Beli Rumah Baru untuk Investasi, 6 Hal yang Harus Dipertimbangkan

Ilustrasi membeli properti.
Grid.id

Ilustrasi membeli properti.

2. Tersedia Fasilitas KPR

Selain harga yang terjangkau, pihak bank juga menyediakan fasilitas KPR.

Baca Juga: Pantas Berjamur, Jangan Lakukan Kebiasaan Ini Saat Simpan Bumbu Dapur

“Selain pilihan properti dengan harga terjangkau, Bank OCBC NISP juga menyediakan fasilitas KPR yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat. Nasabah dapat mengajukan KPR dengan mudah melalui ONe Mobile, aplikasi mobile banking dari Bank OCBC NISP,” ujar Iwan.

3. Lebih Mudah

Seperti diketahui, pemasaran aset properti bank ini adalah hasil kolabarsi antara 99 Group dengan industri perbankan yang pemasarannya dilakukan secara digital melalui laman 99.co dan Rumah.123. “Produk aset properti bank yang kami pasarkan tidak hanya berasal dari kota-kota besar saja, melainkan dari berbagai daerah di Indonesia, mulai dari Medan, Samarinda, hingga Gorontalo,” ujar CEO 99 Group Indonesia Chong Ming Hwee.

Masyarakat yang tertarik untuk membeli properti aset bank dapat menemukan berbagai pilihan hunian idaman dengan harga terbaik kedua portal 99 Group ini. “Pemasaran aset properti bank secara digital ini dapat menjangkau masyarakat luas,” tambah Ruddy Martono.

4. Lebih Aman

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest