Follow Us

Kompor Listrik Lebih Aman Dibanding Kompor Gas, Cek Kelebihan Lainnya!

Kontributor 01 - Jumat, 14 Mei 2021 | 14:00
Ilustrasi kompor listrik.
Banjarmasin-post.co.id

Ilustrasi kompor listrik.

Selain itu, memasak dengan suhu rendah juga mudah, dan tidak ada bahaya api akan padam jika ada angin sepoi-sepoi, seperti halnya masalah dengan kompor gas.

Ilustrasi kompor listrik.
Kompas.com

Ilustrasi kompor listrik.

5. Dapur lebih dingin

Karena panas yang dihasilkan kompor listrik hanya terpusat pada alat masak di atas kompor, artinya dapur di rumah kamu akan lebih dingin.

Kamu juga tidak akan kepanasan dan banyak berkeringat ketika memasak di dalam dapur. Konidisi suhu di dalam dapur ini tetap normal dan tidak tercemar oleh panas yang biasanya dihasilkan oleh jenis kompor gas.

6. Efisiensi energi

Kompor listrik jauh lebih hemat energi dibandingkan jenis kompor yang lainnya.

Dengan begitu kamu juga akan bisa menghemat pengeluaran membayar listrik bulanan di rumah.

Selain itu, jika kamu tidak sengaja membiarkannya menyala, itu tidak akan menghabiskan daya, tidak seperti kompor gas. Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 6 Keuntungan Menggunakan Kompor Listrik Dibanding Kompor Gas

Baca Juga: Pakai Sumber Energi yang Sama, Apa Beda Kompor Listrik dan Induksi?

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Halaman Selanjutnya

Source : kompas

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest