Follow Us

Bahaya Enggak Main-main, Ternyata Menaruh Kompor Dekat Jendela Hingga Letakkan Dapur ke Arah Pintu Bisa Berdampak Buruk!

Maulina Kadiranti - Kamis, 23 September 2021 | 13:00
Warga Se-Indonesia Jangan Lagi Lakukan Ini pada Dapur, Hindari Letakkan Kompor Dekat Jendela Hingga Letakkan Dapur ke Arah Pintu, Ini Bahayanya!
greatcabinet.ir

Warga Se-Indonesia Jangan Lagi Lakukan Ini pada Dapur, Hindari Letakkan Kompor Dekat Jendela Hingga Letakkan Dapur ke Arah Pintu, Ini Bahayanya!

IDEAOnline - Menata dapur minimalis di rumah mungil ternyata bisa dilakukan dengan mudah. Kuncinya adalah, memahami segitiga kerja yang berlaku di dapur. Seperti apa sih penataan dapur yang tepat dengan aturan tersebut?

Baca Juga: Iseng-iseng Letakkan Serai di Bawah Kasur Tempat Tidur, Siapa Sangka Hewan Menyebalkan Ini Hilang Dalam Semalam

Baca Juga: Jangan Asal Pilih Kasur agar Tidur Lebih Nyaman! Kenali Tiga Jenis Kasur Ini dan Berbagai Fungsinya

Tata ruang biasanya menjadi hal yang tidak terlalu diperhatikan saat seorang mendesain dapur.

Selama ini IDEA lovers pasti sering membaca bahwa…

Warna serta gaya desain yang diusung dalam mendesain dapur adalah hal yang paling utama.

Namun…

Ternyata tata letak yang menyalahi perhitungan Feng Shui juga tak kalah penting.

Walau aturan Feng Shui ini dibuat sudah ribuan tahun lalu, yang tentu saja ketika itu dapur tidak secanggih sekarang, namun logikanya tetap bisa diterima.

Inilah beberapa contoh tata leta kompor yang keliru menurut Feng Shui yang disampaikan oleh Mas Dian, MRE, konsultan Feng Shui yang juga menguasai ilmu arsitektur.

Dapur Jangan Menghadap Pintu

Letak dapur zaman sekarang, utamanya di apartemen, banyak berada di area depan sehingga langsung terlihat jelas oleh orang ketika masuk.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest