Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Gerah Hilang Tapi Timbulkan Penyakit Berbahaya, Hati-hati Saat Menggunakan Kipas Angin Secara Berlebihan, Bell Pasy hingga Asma Mengintai!

Maulina Kadiranti - Selasa, 26 Juli 2022 | 05:30
Gerah Hilang Tapi Timbulkan Penyakit Berbahaya, Hati-hati Saat Menggunakan Kipas Angin Secara Berlebihan, Bell Pasy hingga Asma Mengintai!
Reader's Digest Canada

Gerah Hilang Tapi Timbulkan Penyakit Berbahaya, Hati-hati Saat Menggunakan Kipas Angin Secara Berlebihan, Bell Pasy hingga Asma Mengintai!

Nah, apabila terjadi terus menerus sepanjang malam, maka kelembaban tubuh akan menurun sampai akhirnya kita merasa kehausan bahkan dehidrasi.

Ada kemungkinan juga kita terserang gejala hipotermia.

2. Iritasi Sinus

Baca Juga:Sukses Hingga Miliki Rumah Mewah, Begini Tampilan Hunian Sharena Gunawan dan Ryan Delon yang Aesthetic Banget, Ada Smart Gordennya!

Baca Juga:Mertua Kegirangan Pas Tau Tips Hemat Tagihan Listrik dari Rice Cooker, Ternyata Merendam Beras Harus dengan Air Panas!

Saat menyalakan kipas angin, maka udara di dalam ruangan akan kering.

Nah, udara kering inilah yang akan membuat selaput lendir dalam rongga hidung kering.

Semakin kering selaput tersebut, maka produksi lendir akan semakin banyak.

Kalau sudah begini lendir akan menyumbat saluran pernapasan dan akhirnya menyebabkan iritasi sinus.

3. Leher Kaku

IDEA loverspasti pernah merasakan kaku di bagian leher saat bangun tidur?

Ternyata leher kaku bukan hanya akibat salah tidur, tapi juga pengaruh kipas angin yang menyala semalaman.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular