Follow Us

Bersihkah Kasur Anda Sekarang!!!

Maulina Kadiranti - Selasa, 20 Agustus 2013 | 04:00
Bersihkah Kasur Anda Sekarang
Maulina Kadiranti

Bersihkah Kasur Anda Sekarang

Mungkin Anda seorang yang rajin untuk membersihkan rumah, hampir setiap minggu Anda menyapu, mengepel dan mengelap sudut-sudut ruangan di rumah Anda. Tapi terkadang ada satu bagian yang sering terlupakan oleh Anda untuk membersihkannya yaitu KASUR. Kasur sangat penting untuk selalu dibersihkan agar kamar kamar kita nyaman. Walaupun kamar kita di desain dengan model yang sensualtapi kalau kasur kita kotor pasti Anda tidak nyaman untuk tidur.

Oleh karena ikuti langkah-langkah berikut ini agar kasur Anda tetap bersih.

Pertama, gunakan vakum mini agar memudahkan Anda bergerak pada saat membersihkannya.Selanjutnya, mulailah bersihkan kasur pada bagian paling kotor atau bernoda misalnya bekas tumpahan makanan atau minuman. Untuk membersihkan noda tersebut Anda bisa menggunakan 1 sendok makan deterjen dicampur dengan 1 liter air. Basahi spons dengan sabun tersebut lalu oleskan ke noda sampai noda tidak lagi terlihat. Setelah kasur telah kering sepenuhnya, vakum lagi untuk menghilangkan semua debu yang mungkin tersisa.Jika Anda mempunyai kebiasaan untuk menjemur kasur di luar agar terkena matahari langsung. Tetap pertahankan kebiasaan tersebut tapi harus diingat untuk tidak terlalu lama dijemur karena akan berdampak pada kasur Anda akan bau matahari.Jika menemukan noda yang membandel sebaiknya buru-buru Anda bersihkan dengan detergen jangan dibiarkan terlalu lama karena akan sulit sekali dihilangkan. Lalu bersihkan kasur dengan vakum minimal 1 minggu sekali dan putar sisi tempat tidur Anda dari yang atas menjadi yang bawah setiap setahun sekali.

Pertama, gunakan vakum mini agar memudahkan Anda bergerak pada saat membersihkannya.

Selanjutnya, mulailah bersihkan kasur pada bagian paling kotor atau bernoda misalnya bekas tumpahan makanan atau minuman. Untuk membersihkan noda tersebut Anda bisa menggunakan 1 sendok makan deterjen dicampur dengan 1 liter air. Basahi spons dengan sabun tersebut lalu oleskan ke noda sampai noda tidak lagi terlihat. Setelah kasur telah kering sepenuhnya, vakum lagi untuk menghilangkan semua debu yang mungkin tersisa.

Jika Anda mempunyai kebiasaan untuk menjemur kasur di luar agar terkena matahari langsung. Tetap pertahankan kebiasaan tersebut tapi harus diingat untuk tidak terlalu lama dijemur karena akan berdampak pada kasur Anda akan bau matahari.

Jika menemukan noda yang membandel sebaiknya buru-buru Anda bersihkan dengan detergen jangan dibiarkan terlalu lama karena akan sulit sekali dihilangkan. Lalu bersihkan kasur dengan vakum minimal 1 minggu sekali dan putar sisi tempat tidur Anda dari yang atas menjadi yang bawah setiap setahun sekali.

Sumber: decoist.com

Foto: kompas.com

Editor : Maulina Kadiranti

Latest