Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sentuhan Oriental di Kamar Tidur

Devi F. Yuliwardhani - Jumat, 13 Desember 2013 | 08:00
Sentuhan Oriental di Kamar Tidur
Devi F. Yuliwardhani

Sentuhan Oriental di Kamar Tidur

Kamar tidur milik Andie, desainer lanskap dan arsitek dari rumah ini, terlihat unik. Ada bukaan berbentuk lingkaran yang menghubungkan kamar tidur dan kamar mandi. Ternyata memang Andie memainkan sentuhan gerbang bangunan oriental--yang diolah kembali-- menjadi solusi desain penyekat ruang.

Di balik bukaan terdapat pintu berkaca sandblastyang modern. Dua sentuhan, oriental dan modern dipadukan dalam sebuah komposisi desain yang cerdas. Suasana ruangan pun terasa berbeda. Kamar tidur kini mewadahi kebutuhan privasi pemilik, sekaligus juga memanjakan imajinasi.

Foto: Dok.iDEA/Tri Rizeki

Lokasi: Hunian Andie, Bandung

Desain: Andie, X-otic

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular