Follow Us

Pest control: Melindungi Kayu dari Air dan Rayap

Rasantika M. Seta - Senin, 01 Maret 2010 | 14:08
Pest control Melindungi Kayu dari Air dan Rayap
Rasantika M. Seta

Pest control Melindungi Kayu dari Air dan Rayap

Langkah pertama adalah menghindarkan perabotan kayu dari air. Terutama dari kebocoran air hujan yang mungkin membawa larva-larva rayap.Sebagai langkah preventif, Anda dapat melapisi perabotan dengan cairan antirayap. Namun harus diingat, cairan tersebut hanya mencegah rayap memakan kayu, bukan membunuhnya.

Untuk merawat perabot dari bahan lainnya, lakukan cara-cara khusus sesuai dengan karakter masing-masing bahan.

Perabotan dengan bahan keramik: Larutkan asam belerang dengan air. Gunakan kuas untuk mengoleskannya pada noda banjir, diamkan 30 menit. Kemudian gosok bagian tersebut dengan abu gosok yang halus dan kering. Bilas dengan air.Perabotan berbahan chrome: Cuci perabotan hingga bersih, lalu keringkan. Campur mi­nyak tanah dan minyak goreng yang belum pernah dipakai. Oleskan dan gosok dengan kain hingga bekas noda hilang. Cuci kembali dengan sabun.Merawat Bedcover: Bila lama tidak dicuci, bedcover akan mengandung debu dan tungau yang dapat mengganggu pernapasan. Rendam bedcover di dalam air hangat selama 15-20 menit. Ganti air rendaman dan tambahkan deterjen dan cairan disinfektan. Peras kain dengan lembut.

Perabotan dengan bahan keramik: Larutkan asam belerang dengan air. Gunakan kuas untuk mengoleskannya pada noda banjir, diamkan 30 menit. Kemudian gosok bagian tersebut dengan abu gosok yang halus dan kering. Bilas dengan air.

Perabotan berbahan chrome: Cuci perabotan hingga bersih, lalu keringkan. Campur mi­nyak tanah dan minyak goreng yang belum pernah dipakai. Oleskan dan gosok dengan kain hingga bekas noda hilang. Cuci kembali dengan sabun.

Merawat Bedcover: Bila lama tidak dicuci, bedcover akan mengandung debu dan tungau yang dapat mengganggu pernapasan. Rendam bedcover di dalam air hangat selama 15-20 menit. Ganti air rendaman dan tambahkan deterjen dan cairan disinfektan. Peras kain dengan lembut.

Demikian, semoga membantu.

Foto: iDEA/Richard Salampessy

Sumber: Rumah Sehat Bebas Hama

Editor : iDEA

Latest