Follow Us

Cantiknya Jendela Berbentuk Rumah Warna Warni di TK Ini! Alasannya Bikin Sedih!

Pipit - Sabtu, 03 Maret 2018 | 04:00
Foto www.dezeen.com
Agustina Sapitri

Foto www.dezeen.com

PENULIS SITI NAHDIATUL FATA MURTAZA

iDEAonline - Selain budayanya, Jepang pun dikenal dengan bangunan-bangunan yang unik. Salah satunya adalah gedung sekolah taman kanak-kanak bernama Marinoie yang terletak di kawasan Sendai, Jepang. Tampilan gedung ini sangat unik, dengan jendela berbentuk rumah dan dicat warna-warni.

Foto www.dezeen.com
Menurut Masahiko Fujimori, sang arsitek, kehadiran jendela tersebut bertujuan menarik perhatian masyarakat setempat agar menyekolahkan anaknya di situ. Sebab, gedung sekolah ini sempat tidak ditinggali karena runtuh saat gempa bumi tahun 2011.

Foto www.dezeen.com
Dikutip dari Dezeen, Masahiko menjelaskan bahwa jendela berbentuk rumah di bangunan ini terinspirasi dari gambar rumah sederhana yang biasa dilukis anak-anak. Ia berharap, tampilan jendela ini akan membawa energi positif bagi anak-anak yang sekolah di Marinoie.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest