Follow Us

5 Cara Menata dan Merawat Koleksi Buku, Bisa jadi Elemen Dekorasi

Agnes - Senin, 05 November 2018 | 17:25
Buku juga perlu tempat singgah yang nyaman. Jika Anda memiliki koleksi buku beragam, tempatkan di sebuah rak atau lemari khusus agar buku-buku tersebut terawat.
DigsDigs

Buku juga perlu tempat singgah yang nyaman. Jika Anda memiliki koleksi buku beragam, tempatkan di sebuah rak atau lemari khusus agar buku-buku tersebut terawat.

2. Jangan menekuk buku

Jangan menekuk buku sampai ke belakang, begitu pula dengan menekuk halamannya sebagai pembatas.

Perilaku ini dapat merusak buku kesayanganmu.

Lebih baik tutup buku saat sedang tidak membacanya.

Jangan biasakan menelungkupkan buku di tengah halaman jika tidak membacanya.

Baca Juga : Tengok Kemegahan Sirkuit Sepang yang Sudah 20 Kali Gelar MotoGP!

3. Penyimpanan buku

Simpan buku pada tempat yang kering dan tidak langsung terpapar sinar matahari.

Jaga agar tetap di suhu ruangan 16-21 derajat celcius.

Kelembapan udara jadi musuh terbesar bukumu.

Baca Juga : Inspirasi Desain Dapur Menyatu Ruang Makan, Mejanya Pakai Kayu Jati

4. Penataan buku

Editor : Alfa

Baca Lainnya

Latest