Material pot juga bisa jadi pertimbangan, misalnya memadukan pot dari tanah liat dengan pot yang terbuat dari plastik.
Baca Juga : Pakaian Dalam Hingga Kloset, 5 Benda Ini Bisa Jadi Pot Dadakan Loh!
Baca Juga : Memilih Pot untuk tanaman Indoor
5. Perawatan
Ketika menata tanaman, sebaiknya kelompokkan tanaman berdasarkan cara perawatan dan kondisi yang tanaman butuhkan.
Misalnya dengan mendekatkan posisi tanaman yang butuh banyak sinar matahari dalam satu sudut.
Perhatikan juga intensitas cahaya matahari area yang dihias dengan tanaman.
Janganletakkan tanaman yang butuh banyak sinar di area yang tidak terkena matahari langsung.
Sebaliknya, jangan juga menaruh tanaman yang menyukai tempat teduh di area yang tersorot matahari langsung.
(*)