Follow Us

6 Tips Cara Menata Ruangan Anyar Sambut Tahun Baru, Tanpa Mengecat

Agnes - Senin, 26 November 2018 | 19:15
6 cara mengubah ruang tanpa mengecat
freshome

6 cara mengubah ruang tanpa mengecat

IDEAonline - Jika kamu ingin mendapatkan tampilan baru di rumahmu di tahun baru, mungkin kamu bisa mencoba cara menata ruangan melalui memperbarui skema warna yang baru.

Bermain dengan warna ruangan adalah cara menata ruangan baru untuk mendapatkan kesan suasana ruang baru.

Tak semua cara menata ruangan baru harus dilakukan dengan perubahan besar.

Misalnya dengan melakukan pengecatan ulang ruangan atau membeli berbagai perabotan baru.

Sebenarnya ada beberapa cara menata ruangan baru bisa dilakukan dengan memperbarui skema warna di rumah yang tidak memerlukan perombakan besar.

Kamu bisa melihat cara menata ruangan baru di bawah ini untuk mendapatkan skema warna baru di tahun baru nanti.

Baca Juga : 6 Cara Menata Kamar Tidur di Apartemen Tipe Studio Agar Lebih Privat

1. Dua warna aksen

6 cara mengubah ruang tanpa mengecat
freshome

6 cara mengubah ruang tanpa mengecat

Jika kamu sudah memiliki skema warna yang sempurna di rumah, kamu masih bisa memiliki skema warna yang diperbarui.

Satu idenya adalah kamu bisa menggabungkan warna aksen kedua dalam ruang.

Editor : Alfa

Baca Lainnya

Latest