IDEAonline- Setiap tahunnya, tanggal 2 Oktober diperingati sebagai Hari Batik Nasional.
Penetapan Hari Batik Nasional ini sesuai dengan keputusan UNESCO yang secara resmi mengakui batik Indonesia sebagai warisan budaya dunia.
Tepatnya UNESCO menetapkan batik sebagai warisan kemanusiaan untuk budaya lisan dan nonbendawi.
Jauh sebelum ditetapkan sebagai warisan budaya oleh UNESCO, batik sudah menjadi bagian dari masyarakat Indonesia.
Baca Juga : Rumah Batik Kidang Mas di Lasem, Perpaduan Arsitektur Tionghoa dan Jawa
Bahkan di Indonesia memiliki banyak motif batik yang berbeda dari kota berbeda di Indonesia.
Tidak hanya banyak motif, di Indonesia ternyata memiliki museum batik yang tersebar di beberapa kota di Pulau Jawa.
Yuk kita lihat bagaimana sih tampilan museum batik yang ada di Indonesia.
Baca Juga : Inspirasi Desain Rumah di Lahan 90 m2, Lokasinya di Pusat Kota Jakarta
1. Museum Batik Yogyakarta