Letakan Bawang Putih hingga Lada, Ternyata Ampuh Lindungi Wadah Beras dari Kutu, Kok Bisa?  

Kamis, 22 Oktober 2020 | 18:30
Grid Hype dan Grid.id

Supaya beras awet dan harum ketika dimasak, simpanlah beras bersama dua bumbu dapur ini.

IDEAonline -Apakah IDEAlovers sering menemukan kutu beras saat ingin memasakknya?

Pasti sangat menyebalkan, bukan?

Jika jumlahnya cenderung banyak, tentu akan menghabiskan banyak waktu untuk membuang kutu-kutu beras tersebut.

Menyimpan beras dalam wadah tertutup tidaklah cukup.

Padahal ada beberapa cara menyimpan beras yang bisa awet dan harumnya tahan lama.

Dilansir dari Nakita.id,Begini cara menyimpan beras yang awet hingga setahun dengan bumbu dapur.

Baca Juga: 10 Tahun Jadi Ratu di Rumah Mewah Ardi Bakrie, Ternyata Nia Ramadhani Iri dengan Perlakuan Romantis Suami Wanita Lain, Ada Apa?

1. Simpan dalam wadah tertutup

Siapkan wadah berukuran besar yang miliki tutup, pastikan dalam kondisi kering, bersih, dan kencang.

Baca Juga: Jauhkan dari Kulkas, Kompor dan Microwave, Ternyata Salah Simpan Bumbu Dapur Ini Bisa Berdampak Buruk untuk Tubuh

Baca Juga: Sang Kakak Sedang Dimabuk Asmara, Calon Adik Ipar Aurel Hermansyah Ketahuan Lagi Nginep di Tempat Mewah Ini, Permalam Rp 67 Juta! Gimana?

Jangan taruh beras dalam keadaan basah, sebab mempermudah datangnya jamur.

Jika sudah siap, masukkan semua beras dan simpan di tempat yang kering dan tidak ada sinar matahari.

2. Bawang putih

Siapa sangka rupanya menaruh bawang putih pada wadah beras jadi metode ampuh menyimpan beras.

Bawang putih yang miliki fungsi disinfektan sangat efektif untuk menghindari kutu pada beras sehingga lebih tahan lama dalam wadah.

Sangat mudah bukan? Bahannya pun tak perlu jauh-jauh untuk dapatkan.

3. Lada

Lagi-lagi bumbu dapur satu ini miliki fungsi yang sama baiknya dengan bawang putih.

Aroma lada yang kuat akan mentransmisikan pada beras di dalam wadah.

Baca Juga: Pria di Inggris Kehilangan Pendengaran Permanen Usai Terinfeksi Virus Corona, Apa Benar?

Baca Juga: Tak Tanggung-tanggung, Ada 11 Titik Pencahayaan di Dapur Ini

Selain beras terhindar dari kutu, saat dimasak nasi juga miliki aroma yang unik dan lebih enak saat dimasak.

Jadi dapat dua manfaat sekaligus ya IDEA lovers.

Tapi jangan campur jadi satu dengan beras ya IDEA lovers.

Masukan ada pada wadah kecil dan mengikatnya agar tak tercampur dengan beras.

Nah berikut tips sederhana cegah beras berkutu dan awet dengan bumbu dapur yang tersedia di rumah.

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork

(*)

Tag

Editor : Maulina Kadiranti

Sumber Nakita.ID