Sedap Dipandang Mata, Berikut Deretan Ide Meja Belajar Terbaru 2020 yang Asik Buat Dicontek!

Kamis, 12 November 2020 | 13:00
Tab RUMAH

Kayu Jati Belanda

IDEAonline –Beragam desain meja belajar bisa diterapkan, asalkan anak merasa nyaman ketika belajar.

Saat menentukan desain meja belajar sebaiknya pertimbangkan perbandingan ukuran meja belajar dengan luas ruang tidur.

Jangan sampai meja belajar malah membuat ruang tidur jadi sesak sehingga proses belajar jadi tidak nyaman.

Begitu juga dengan desainnya. Pilihlah desain yang unik, sehingga dapat membuat anak lebih semangat untuk belajar.

Baca Juga: Utarakan Maksud Selalu Merasa Down Saat Pulang ke Rumah, Terungkap Alasan Gading Rela Berpisah dengan Sang Istri Kala Itu

Baca Juga: Mengenal Solusi Iklim Alami untuk Kurangi Dampak Perubahan Iklim Indonesia

Dilansir dariTabloid RUMAH edisi 37, Berikut inspirasi desain meja belajar untuk anak, semoga menginspirasi!

1. Kayu Jati Belanda

Pesona kayu jati belanda bisaAnda aplikasikan sebagaimaterial meja belajar sang buah hati.

Tab RUMAH

Kayu Jati Belanda

Selain meja, ambalan dan lemaripenyimpanan juga bermaterial jatibelanda. Serat-seratnya yang khasmembuat furnitur sedap dipandangmata.

Untuk menjaga keaslian seratkayu, pilih coating yang transparandan tidak mengilat.

Baca Juga: 8 Tahun Jadi Ratu di Hunian Mewah, Ternyata Ayu Dewi Tiba-tiba Ancam Siapapun yang Mau Nikmati Uang Regi Datau, Akan Dikejar Sampai Ujung Dunia

Baca Juga: Membersihkan Kamar Mandi Perlu Trik yang Tepat, Kenali Jenis Nodanya!

2. Meja Simple Berwarna Lembut

Walaupun tampil sederhana, meja belajar ini cocok untukkamar sang buah hati.

Tab RUMAH

 Meja Simple Berwarna Lembut

Desainnyayang simpel dan warnanya yanglembut, tetap mampu menciptakansuasana nyaman ketika si kecilsedang belajar.

Baca Juga: Begini Cara Membersihkan Termos hingga Menghilangkan Lemak di Taplak Meja!

Baca Juga: Terungkap Cara Memperluas Hunian Tanpa Mengubah Fasad Bangunan, Ubah Dapurnya Jadi Begini!

Agar tak terkesanpolos dan cepat menimbulkan rasabosan, dinding pun dihiasi wallpaperbermotif. Keren ya!

3. Memanfaatkan Ceruk

Tab RUMAH

Memanfaatkan Ceruk

Penempatan meja belajar jugabisa memanfaatkan area berupaceruk. Seperti meja belajar ini, hanyaberupa ambalan yang mengisi ceruk.

Anda pun tak perlu menambahkankaki meja, cukup tambahkan strukturpenyangga pada bagian tengah meja. Praktis dan unik!

#BerbagiIDEA #Berbagicerita #BisadariRumah #GridNetwork

(*)

Tag

Editor : Maulina Kadiranti

Sumber Tabloid Rumah