Anak Bermain di Dalam atau di Luar Rumah Harus Aman, Ini Syaratnya!

Kamis, 26 November 2020 | 09:00
Foto & Koleksi IKEA

Ilustrasi area bermain di dalam rumah.

IDEAOnline-Ruang untuk area anak harus sesuai dan mampu menunjang kebutuhan anak pada usianya.

Ruang untuk anak terbagi menjadi tiga fase umur, yaitu ruang untuk bayi (usia di bawah 2th), ruang untuk anak usia dini (2-5th), dan ruang untuk anak sekolah dasar (5-12th).

Ruang untuk anak, bisa di dalam maupun di luar ruangan. Namun, di mana pun, harus menjamin anak aman.

Inilah yang harus orangtua perhatikan.

Baca Juga: 63% Anak Jenuh di Rumah selama Pandemi, Orang Tua Mesti Lakukan Ini

Ilustrasi area bermain untuk anak di rumah.

Di Dalam Rumah

Baca Juga: Sulit Mengatur Anak Soal Makanan, Contohlah Orangtua di Jepang Ini!

3D Era Pramukantari

Ilustrasi area main di ekterior rumah.

Di Luar Rumah

Anak-anak butuh area luar rumah yang membuat mereka lebih leluasa bergerak.

Namun keselamatan mereka pun harus tetap terjaga agar mereka nyaman bermain dan belajar hal-hal baru dari alam.

Baca Juga: Begini Penataan Kamar Anak yang Menunjang Kognitif dan Bahasanya

#BerbagiIDEA

Tag

Editor : Maulina Kadiranti