Gorden Butek Bikin Malu, Tak Perlu ke Laundry, Cukup Siapkan Baking Soda Sekarang Juga!

Rabu, 27 April 2022 | 08:30
wikihow

Mencuci gorden

IDEAonline-Rumah yang memiliki gorden pada tiap jendelanya akan menambah kesan menarik dan mempercantik rumah itu sendiri.

Aksesoris tambahan yang terpasang pada jendela tersebut dapat dimanfaatkan untuk melindungi pemilik rumah dari pandangan orang di luar.

Jelang Lebaran ini, bisa saja Gorden IDEA lovers belum sempat dibersihkan.

Tak perlu takut,pengeluaran yang biasanya digunakan untuk membayar cucian gorden dilaundrykini bisa teralihkan dengan menggunakanbaking soda.

Melansir dari kanalYouTubeEK TV Channel, berikut ini bahan-bahan dan cara mencuci gorden kotor denganbaking soda.

Bahan-bahan:

Baca Juga:Tak Aneh Lagi, Ternyata Ini Penyebab IDEA Lovers Mengantuk Saat Hujan

Baca Juga:Berencana Menginap di Hotel? Hati-hati Kuman yang Berada di Karpet Hingga Remot TV!

Kolase foto Pexels.com

Cara mencuci gorden kotor dengan baking soda

- 3 sendok makanbaking soda

- 2 sendok makan deterjen

- 4 gayung air panas

Halaman Selanjutnya

- 3 gayung air dingin
Tag

Editor : Maulina Kadiranti

Sumber YouTube EK TV Channel

Baca Lainnya