Yuk Bikin Suami Kesemsem! Ternyata Payudara Kendur Bisa Kencang Lagi Bermodalkan Telur, Bagaiamana Caranya?

Senin, 10 Oktober 2022 | 13:21

Dengan bermodalkan telur saja, payudara yang kendur bisa kencang lagi lho

IDEAonline -Memiliki payudara kendur merupakan mimpi buruk bagi banyak wanita, baik yang belum menikah maupun yang sudah.

Ada beberapa alasan kenapa payudara jadi kendur.

Payudara terbentuk dari jaringan lemak. Di antara jaringan lemak ini, terdapat kelenjar-kelenjar yang bertanggung jawab untuk memproduksi ASI ketika kamu memiliki bayi.

Walau ditopang oleh ligamen, kulit di sekitar payudara rentan sekali mengalami peregangan sehingga jadi terlihat kendur.

Hal ini bisa terjadi ketika ukuran payudaramu berubah akibat perubahan jumlah lemak di dalamnya.

Tentunya IDEA lovers akan melakukan perawatan untuk mengencangkan payudara.

Namun nggak perlu sampai banyak mengeluarkan uang ya.

IDEA lovers bisa mengencangkan payudara dengan memakai bahan alami lho.

Bahan alami yang digunakan adalah telur.

Baca Juga:Kabar Baik! Ternyata Harga Minyak di Pasaran Turun Drastis pada Kamis 6 Oktober 2022, Cuma Sediakan Uang Rp20 Ribu Bisa Dapat Deretan Minyak Ini!

Baca Juga:Mulai dari Rp 8,000an, Ini 4 Rekomendasi Pewangi Kamar Mandi yang Bikin Bau Pesing dan Bau Tak Sedap Lainnya Hilang!

Penasaran bagaimana caranya?

Telur untuk Mengencangkan Payudara

https://eggsafety.org/faq/what-determines-whether-an-egg-is-white-or-brown/
eggsafety.org

Telur yang ada di rumah bisa dipakai untuk mengencangkan payudara lho

Kalau bahan yang satu ini pasti ada di rumah IDEA lovers.

Bagaimana tidak, telur adalah salah satu bahan pokok di Indonesia.

IDEA loversbiasa menggunakan telur untuk membuat makanan.

Tapi sekarang jangan hanya gunakan telur untuk memasak saja ya.

Pasalnya telur juga bagus untuk tubuh dan kulit lho.

Termasuk untuk mengencangkan payudara.

Baca Juga:Tolong Mulai Sekarang Jangan Mengisi Daya Ponsel di Ruangan yang Panas, Ternyata Ada Cara Mengecas Hp Agar Terisi Lebih Cepat!

Baca Juga:PERHATIAN! Ternyata Ada Cara Alami Buat Rumah Jadi Makin Wangi Tak Bau Apek Lagi, Coba Siapkan Dua Bumbu Dapur Ini

Sudah sejak lama telur dianggap bagus untuk mengencangkan payudara.

Selain memakai telur, IDEA lovers juga membutuhkan bahan lain.

Bahan yang dimaksud adalah timun

Untuk membuat masker pengencang payudara ini juga gampang kok.

Cara Membuat Masker Payudara dari Telur

Berikut cara mengencangkan payudara dengan timun dan kuning telur melansir dari Tribunnews:

Bahan:

- Telur

- Timun

Cara membuat:

Baca Juga:Kamar Mandi hingga Kamar Baby L Masuk Titik Pemeriksaan Polisi Saat Berada di Rumah Rizky Billar, Sang Pemilik Rumah Malah Nyelonong Pergi!

Baca Juga:PERHATIAN! Ternyata Ada Cara Alami Buat Rumah Jadi Makin Wangi Tak Bau Apek Lagi, Coba Siapkan Dua Bumbu Dapur Ini

- Pecahkan telur dan pisahkan antara putih dan kuning telur.

Untuk masker ini, IDEA lovers akan menggunakan kuningnya ya.

- Setelah itu haluskan timun dengan cara diblender.

- Jika sudah, campurkan kedua bahan ini.

- Aduk rata dan oleskan ke payudara secara merata.

- Diamkan selama 30 menit supaya agak sedikit kering.

- Setelah itu, bersihkan kembali payudara dengan air bersih dan sabun.

- Jangan lupa keringkan payudara dengan handuk ya.

Timun memiliki sifat mengencangkan kulit.

Sementara itu kuning telur memiliki protein yang tinggi.

Keduanya dapat dicampur sebagai masker.

Menggunakan masker mentimun dan kuning telur 1 minggu sekali dapat berfungsi mengencangkan payudara.

Tidak hanya itu, kedua bahan ini juga akan memperkuat jaringan payudara.

Apalagi cara menggunakannya sangat mudah.

Selamat mencoba ya.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di websitewww.ideaonline.co.id,Facebook IDEA Online,TikTok IDEAonline,Instagram @ideaonline,Instagram @tabloidrumah, danYoutube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya