Follow Us

Lengkap, Ini 5 Tahap Menanam Bunga Mawar Untuk Kamu yang Suka Berkebun

Agnes - Senin, 19 November 2018 | 08:00
Cara menanam bunga mawar yang tepat
AgroWeb

Cara menanam bunga mawar yang tepat

Baca Juga : Sempat Dikabarkan Lakukan Pelecehan Seksual, Begini Tampilan Rumah Indra Bekti yang Super Luas!

Cara menanam bunga mawar dengan tepat
youtube

Cara menanam bunga mawar dengan tepat

  1. Menanam Mawar
Setelah menyiapkan media tanam, pot, dan bibit mawar, keluarkan bibit mawar dari polybag.

Kemudian tanamkan dalam pot.

Jangan lupa, kamu harus menyiram tanamanmu.

Letakkan pot pada tempat yang menerima banyak sinar matahari.

Baca Juga : 3 Cara Ini Ampuh Buat Rumah Terhindar Banjir di Musim Hujan, Nomor 1 Harus Banget Dilakukan!

  1. Merawat Mawar
Perawatan mawar tidak hanya terbatas pada penyiraman saja.

Selain menyiram tanaman setiap hari, kamu juga sebaiknya membersihkan gulma dalam pot.

Pemupukan juga diperlukan sebelum mawar berbunga, tengah berbunga dan ketika kuntum bunga mawar tampak layu.

Berikan pupuk seminggu hingga dua minggu setelah menanam. Setelah itu, berikan kembali pupuk secara rutin tiga hingga empat bulan sekali.

Baca Juga : Terjaring OTT KPK, Harta Kekayaan Bupati Pakpak Bharat Capai 54 Miliar dan Miliki Tanah Hingga Puluhan Ribu Meter!

Editor : Pipit

Baca Lainnya

Latest