Follow Us

Habiskan Waktu 100 Hari, Bangunan Ini Didirikan dengan Bantuan Robot

Rebi - Senin, 26 November 2018 | 13:45
Hanya Habiskan 100 Hari,  Bangunan Ini Dibuat dengan Bantuan Robot
Fangfang Tian

Hanya Habiskan 100 Hari, Bangunan Ini Dibuat dengan Bantuan Robot

IDEAonline- Archi-Union Architects menyelesaikan bangunan pusat konferensi West Bund di Shanghai hanya dalam 100 hari, menggunakan desain dan konstruksi yang dibantu robot.

Disebut Venue B, tempat ini dibangun untuk menjadi tuan rumah konferensi AI (artificial intelligence).

Oleh karena itu, Archi-Union merasa pantas menggunakan teknik konstruksi digital yang inovatif dalam kreasi bangunan.

Sebelumnya Archi-Union bekerja dengan robot untuk membangun struktur bata kompleks dari galeri Chi She, dan juga telah menyelesaikan banyak bangunan lain dengan geometri kompleks.

Hanya Habiskan 100 Hari,  Bangunan Ini Dibuat dengan Bantuan Robot
Fangfang Tian

Hanya Habiskan 100 Hari, Bangunan Ini Dibuat dengan Bantuan Robot

Baca Juga : Pemburu Harta Karun Temukan Amber Room, Bangunan Legendaris yang Sepenuhnya Terbuat dari Batu dan Emas!

Venue B memiliki beberapa struktur paling ringan yang tersedia di gedung-gedung modern, berkat kombinasi algoritma yang digunakan dalam tahap perencanaan dan metode konstruksi prefabrikasi.

Komplek ini terdiri dari tiga tempat konferensi dengan sudut yang sedikit berotasi satu sama lain.

Sudut-sudut ini menciptakan dua ruang segitiga di antara aula, yang berisi halaman taman.

Baca Juga : Dua Inspirasi Desain Kamar Remaja Putri, Warnanya Penuh Kelembutan

Bangunan-bangunannya berwarna putih, menyatu dengan keseluruhan bangunan yang semuanya berwarna pucat dan modern.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular