"Shower dengan aliran rendah akan membantu mengurangi jumlah air yang digunakan tanpa mengorbankan kenyamanan," kata Schifman.
Pancuran standar menggunakan 2,5 galon air per menit, sedangkan satu dengan Label WaterSense EPA menggunakan dua galon per menit.
Selain pancuran air hemat, Schifman merekomendasikan menggunakan pemanas alami dari matahari untuk menghemat uang. (*)
Baca Juga : 3 Cara Memilih Desain Meja Makan di Rumah Mungil, Agar Hemat Tempat