"Ada begitu banyak hal yang bisa terjadi. Itu bisa hilang, itu bisa hancur, tapi itu masih bisa ditemukan." tambahnya.
Setelah cicinnya berhasil ditemukan, Paul membersihkan cincin dengan peroksida dan jus lemon.
Kini Paula memakainya lagi dan bersumpah untuk tidak membiarkannya hilang untuk kedua kalinya.
Artikel ini pernah tayang di Intisari dengan judul Wanita Ini Tercengang Ketika Cincin Pernikahannya yang Hilang di Saluran Toilet Ditemukan Dengan Cara 'Ajaib'