Follow Us

Buat Tidur Lebih Nyenyak dan Berkualitas dengan Terapkan 10 Konsep Feng Shui

Agnes - Minggu, 16 Desember 2018 | 19:40
Ilustrasi Tidur
Kompas.com

Ilustrasi Tidur

Cermin kamar tidur

Cermin kamar tidur

Konsep Feng Shui sebenarnya tidak merekomendasikan penggunaan cermin di kamar tidur.

Tetapi tidak masalah kalau hanya menggunakan satu cermin.

Selain itu, menempatkan cermin di kamar bisa memantulkan bayangan dan itu dipercaya akan mengganggu tidurmu.

Baca Juga : Tampak Cantik dan Indah, 6 Tanaman Bunga Ini Ternyata Mengeluarkan Racun Paling Berbahaya di Dunia!

4. Tempat tidur ditempatkan di ketinggian yang tepat

Kamar tidur
youtube

Kamar tidur

Energi positif harus mengalir di sekitar kamu saat tidur dan tidak boleh terhalang, sehingga memungkinkan aliran seimbang di bawah tempat tidur.

Ini berarti harus ada ketinggian yang tepat antara tempat tidur dan tanah.

Saat ini beberapa desain tempat tidur dilengkapi dengan laci penyimpanan, namun desain tersebut menurut ilmu Feng Shui tidak baik karena menghambat sirkulasi energi.

Baca Juga : Tak Ketahuan Kapan Nikahnya, Risty Tagor Kini Jadi Istri Siri Pengacara Kondang, Rumah Mewahnya Jadi Sorotan!

5. Jangan tidur berhadapan dengan jendela

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest