Jadi, konsumsilah makanan yang tak perlu dimasak saat kita menginap di hotel," ujarnya.
Baca Juga : Cincin Masuk ke Saluran Toilet, Cara Menemukanya Justru Bikin Wanita Ini Tercengang!
3. Meninggalkan barang berharga
Bukan hanya di hotel, namun hal ini tidak boleh diterapkan dimanapun.
Walaupun tampak aman, namun akan sangat berbahaya jika kamu menginggalkan perhiasan atau barang berharga lainnya di kamar hotel.
Ada saja pihak-pihak yang jahil dan ingin mengambil perhiasan tersebut ketika kita sedang tidak ada di kamar hotel.
Apalagi jika kita meninggalkannya tergeletak di tempat terbuka.
Kecuali, jika hotel yang disinggahi menawarkan keamanan khusus, seperti penggantian jika ada barang hilang.
Baca Juga : Rumah Terasa Sempit? Yuk Siasati Ruangan di Rumah dengan 3 Tips Ini
4. Mandi dengan pintu terbuka