Pada umumnya, panas sauna didapat dengan dua cara.
Pertama, melalui sumber panas dari bakaran kayu (tradisional) dan menggunakan sauna inframerah terbaru yang menggunakan elemen panas radiasi yang menyampaikan panas langsung ke tubuh.
Hindari Langit-langit Tinggi
Baca Juga : Ubah Penampilan dengan Tak Lagi Gondrong, Ki Joko Bodo Pamerkan Isi Rumah Lengkap Gua Mistis di Dalamnya
Agar sauna dapat bekerja maksimal, IDEA Lovers harus menghindari sauna dengan langit-langit tinggi.
Idealnya, ruang sauna setinggi tujuh kaki.
Sudah siap bangun sauna sendiri di rumah?
(*)