Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Menurut Studi Kemenkes, 4 Tanaman Ini Bisa Juga Jadi Obat Tradisional!

iDea Online - Sabtu, 22 Desember 2018 | 20:00
Ilustrasi Tanaman
Kompas.com

Ilustrasi Tanaman

Bagian seledri yang digunakan untuk pengobatan, yakni daun dan herbanya.

Diketahui, herba seledri mengandung flavonoid, firanokumarin, manitol, dan minyak atsiri.

Baca Juga : Dituduh Terima Uang 30 M dan Terlibat Kasus Pengaturan Skor Piala AFF 2010, Inilah Tampilan Rumah Maman Abdurrahman

"Dalam herba seledri juga mengandung falvonoid apigenin yang dapat menurunkan tekanan darah. Sedangkan air rebusan seledri juga bisa dimanfaatkan untuk memperlancar pengeluaran air seni," ujar dr. Ina.

Sementara, senyawa finokumarin dalam herba seledri dapat memicu terjadinya reaksi alergi.

4. Daun serai wangi

Kemudian, jenis tanaman lain yang bisa dijadikan obat tradisional, yakni daun serai wangi.

Dalam rilis dari Kemenkes, daun akar wangi berkhasiat sebagai penghangat badan, peluruh keringat, dan obat kumur.

Adapun kandungan yang terdapat dalam daun serai wangi meliputi saponin, flavonoid, polifenol, dan lainnya.

Baca Juga : Inilah 4 Alasan Penghuni Cepat Sakit Setelah Pindah Rumah Baru

Menurut dr Ina, daun serai wangi juga bisa dijadikan sebagai obat pegal linu.

"Bisa juga kok dijadikan obat pegal linu, pembuatannya juga simpel. Serai direbus dengan dua gelas air sampai menyusut kita-kira menjadi satu gelas, dinginkan, kemudian saring, dan minum selagi hangat," ujar dr Ina.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular