Penting pula untuk membedakan, mana poison ivy, poison oak, dan poison sumac.
Seseorang yang terkena tanaman-tanaman tersebut harus segera mencuci kulitnya dan mengunjungi dokter untuk meminta pengobatan jika diperlukan.
Baca Juga : Mulai dari Se-Indonesia Hingga Tingkat Dunia, Ini Dia 10 Kampus Paling Hijau!
Untuk kasus Emily, wajahnya mulai membaik setelah 2 hari pengobatan.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Tak Sengaja Sentuh Tanaman Beracun, Wajah Gadis Ini Jadi Bengkak, Netizen Prihatin tapi Ikut Tertawa