Follow Us

Inovasi Desain Coworking Space, Pengusaha Startup Jadi Betah Bekerja

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 08 Januari 2019 | 20:45
Suasana ruang diskusi dibikin informal.
FERNANDO GOMULYA

Suasana ruang diskusi dibikin informal.

Beragamnya latar belakang pengguna ini memotivasi munculnya inovasi desain coworking space.

Semuanya demi meningkatkan layanan bagi penggunanya dan menjadikan tempat bekerja ini sebagai lingkungan yang mendukung kesuksesan usaha.

Baca Juga : 4 Tips Sukses Buka Usaha di Rumah, Untung Besar Pun Mudah Diraup

Pantry menjadi tempat refreshing yang nyaman.
FERNANDO GOMULYA

Pantry menjadi tempat refreshing yang nyaman.

Seperti halnya inovasi desain yang diterapkan di Cocowork yang berada di Menara BTPN.

Delution Architect sebagai konsultan arsitek dipercaya mendesain tempat ini dan menerapkan desain dengan 3 konsep “The Most”.

Dirancang sebagai coworking space premium, kantor yang menempati lahan seluas 1.600 m² ini dibangun untuk mewadahi para pengusaha start-up yang saat ini tumbuh subur di Indonesia.

Konsep pertama yang diusung oleh Delution adalah Most Emotional Feelings.

Suasana koridor dan salah satu ruang kerja dan ruang meeting.

Suasana koridor dan salah satu ruang kerja dan ruang meeting.

Baca Juga : Tak Lagi Kaku dan Monoton, Furnitur Fleksibel Kekinian ini Cocok Untuk Kantor Para Milenial!

Konsep ini diwujudkan dengan penerapan zona warna yang disusun dengan mempertimbangkan aspek psikologis.

Selain itu juga disesuaikan dengan jenis kegiatan di masing-masing zona.

Editor : Alfa

Latest