Follow Us

Kamar Tidur Jangan Bersebelahan Dapur, Inilah Solusi Secara Feng Shui

Alfa - Kamis, 08 Juni 2023 | 13:38
Apabila keadaan tata ruang mengharuskan dapur dan kamar bersebelahan, sebaiknya dilakukan penyiasatan untuk interior beserta ventilasinya.
murdo.website

Apabila keadaan tata ruang mengharuskan dapur dan kamar bersebelahan, sebaiknya dilakukan penyiasatan untuk interior beserta ventilasinya.

3. Posisi jendela

Usahakan sebisa mungkin posisi pintu kamar dan pintu dapur beserta jendelanya tidak berdekatan, agar udara dapur tidak mudah menerobos masuk ke kamar tidur.

Selain itu, suara bising dari dapur pun tidak mudah masuk ke dalam kamar.

Baca Juga : Bermasalahkah Pilar di Depan Rumah? Ini Penjelasan dari Ilmu Feng Shui

4. Perbaiki sirkulasi

Selain menambah atau menggeser jendela, perbaiki sistem ventilasi.

Salah satu caranya adalah dengan menambah exhaust fan.

Dengan demikian, hawa panas bisa langsung dialirkan ke luar rumah. (*)

Baca Juga : 4 Solusi Feng Shui Dapur, Agar Penghuninya Hidup Harmonis

Editor : Alfa

Latest