Follow Us

Rasakan Sensasi Menginap di Kabin Kayu di Pedalaman Hutan Kalimantan

Agnes - Kamis, 28 Februari 2019 | 16:00
Kabin di Taman Nasional Sebangau
IDEA/Agnes

Kabin di Taman Nasional Sebangau

Namun tidak disarankan untuk membuka jendela ini ketika malam hari, agar tidak ada serangga yang masuk.

Baca Juga : Tetap Terus Waspada, Dalam Catatan Ada 2.546 Sengketa Tanah Sepanjang Tahun 2018

Bagian samping kabin
IDEA/Agnes

Bagian samping kabin

Kabin ini dibangun di atas sungai yang kaya akan kandungan gambut.

Sehingga warna airnya juga coklat mengandung tanin yang serupa dengan air teh.

Untuk berada di kabin ini, digunakan jembatan kayu.

Baca Juga : Jadi Aksen Menarik pada Ruangan, Inilah 4 Cara Terapkan Wallpaper di Kamar Tidur

Jembatan kayu
IDEA/Agnes

Jembatan kayu

Kabin ini juga letaknya di bagian kanan dan kiri dari bangunan pusat riset di Taman Nasional Sebangau.

Untuk mencapai kabin sekaligus pusat riset ini, juga harus menggunakan klotok atau perahu dengan mesin tunggal dan menyusuri sungai dalam hutan yang lebat dengan pepohonan.

Nah, itulah kabin yang berada di pedalaman Kalimantan Tengah.

Bagaimana menurutmu IDEA Lovers?(*)

Halaman Selanjutnya

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest