IDEAonline - IDEA Lovers sedang menunggu untuk mengetahui jenis kelamin bayi yang akan segera lahir?
Jika kamu adalah orang yang tak tertarik dengan tradisi 'merah muda untuk perempuan' dan 'biru untuk laki-laki', maka kamu wajib simak inspirasi kamar bayi bernuansa netral di bawah ini.
Berikut lima inspirasi interior kamar bayi yang bisa digunakan untuk laki-laki maupun perempuan:
1. Skandinavia

inspirasi kamar tidur bayi
Detail yang sangat bertekstur membuat palet warna putih dan abu-abu yang netral terlihat lebih menarik dan menyenangkan.
2. Warna Netral yang Menenangkan

inspirasi kamar bayi nuansa netral
Baca Juga : Peralatan Makan Keramik Ini Ternyata Dibuat dari Limbah Beracun!
Warna abu-abu yang menenangkan dalam kamar anak-anak ini ditampilkan di Style Me Pretty Living dengan interior yang tepat.
3. Modern Abad Pertengahan