Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kenang Masa Kecilnya, Seniman Ini Buat Replika Rumah Tradisional Korea di Jembatan Kota London

Agnes - Senin, 11 Maret 2019 | 11:00
Rumah tradisional Korea di jembatan
dezeen

Rumah tradisional Korea di jembatan

Ia juga ingin mencerminkan pengalamannya sendiri tentang pindah dari satu negara ke negara lain.

Rumah ini dibangun di atas tema-tema yang mencakup sejumlah proyek seperti The Passage yang melihat perancang membuat urutan lorong-lorong yang mewakili beragam tempat berbeda yang pernah ia tempati.

"Bagi saya, bangunan lebih dari sekadar ruang.

Baca Juga : Peringati Hari Musik Nasional, Yuk Hiasi Rumah dengan 5 Elemen Dekorasi Musik Ini!

Bukan hanya fisik tetapi juga metaforis dan psikologis," jelasnya.

"Dalam pekerjaan saya, saya ingin menggambarkan kualitas energi, sejarah, kehidupan, dan ingatan yang tidak kasat mata ini.

Sementara Bridging Home, London berasal dari pengalaman pribadi, saya berharap ini adalah sesuatu yang dapat dihubungkan dengan banyak orang."

Instalasi replika rumah ini akan tetap berada di tempat ini setidaknya selama enam bulan.

Baca Juga : Kurang Nyaman di Kantor? Inilah 3 Cara Buat Kantor Terasa Seperti di Rumah

Replika rumah tradisional Korea di jembatan

Replika rumah tradisional Korea di jembatan

Replika ini juga merupakan bagian dari Sclupture in the City, sebuah program yang memperlihatkan patung-patung di seluruh Square Mile dan Art Night.

Square Mile dan Art Night adalah sebuah inisiatif tahunan yang memperlihatkan krya seni khusus di seluruh kota.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular