Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Apartemen Ini Dibangun dengan Desain yang Bisa Bikin Tidur Nyenyak

Hikmah - Rabu, 27 Maret 2019 | 16:30
The Woom Room
BILLY BOLTON

The Woom Room

IDEAonline - IDEA Lovers sering mengalami insomnia atau susah tidur di rumah?

Coba untuk tinggal di apartemen mungil ini, yang menjamin penghuninya dapat tidur dengan nyenyak. Sebuah apartemen yang berfokus pada desain, Cuckooz bekerja sama dengan perusahaan kasur yang berbasis di Inggris, Simba, untuk membuat tiga apartemen di Spitalfields, yang dekat dengan Liverpool Street di London.

Melansir situs Cuckooz, kamar-kamar itu digambarkan sebagai "yang dirancang khusus untuk membawamu dalam perjalanan menuju tidur malam yang sempurna".

The Wom Room
BILLY BOLTON

The Wom Room

Baca Juga : Dibangun untuk Mengejek Pesohor di Pondok Indah, Rumah Miring Bergaya ErooaRanjang "The Woom Room" adalah bagian yang paling menarik dari apartemen ini.

Rangkanya sendiri menggunakan bilah kayu lapis yang dipasang bersamaan seperti kepompong.

The Woom Room
BILLY BOLTON

The Woom Room

Dalam sebuah wawancara dengan Dwell, salah satu pendiri Cuckooz, Fabiene O'Neil, mengungkapkan beberapa detail dari setiap spesifikasi desain.

"Dirancang untuk mendorong tidur yang kaya 'REM' — jenis tidur yang meningkatkan aktivitas otak, mendorong pembelajaran, dan menciptakan mimpi, kamar-kamar itu terhubung dengan setiap titik kontak sensoris tubuh," kata O'Neil.

The Woom Room
BILLY BOLTON

The Woom Room

Baca Juga : Unik! Toko Kelontong Ini Gunakan Konsep Futuristik dengan Material Stainless dan Neon

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular