Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sebelum Telat, Kenali Keberadaan Tiga Jenis Rayap dari Habitatnya!

Johanna Erly Widyartanti - Sabtu, 06 April 2019 | 19:00
Jenis rayap bisa dikenali dari habitatnya.
Forester Act

Jenis rayap bisa dikenali dari habitatnya.

Di dalam sarang bukit Macrotermes, terdapat ruang-ruang bertanam jamur, ruangan tempat pasangan raja dan ratu.

Ruang ini memiliki dinding yang lebih tebal daripada bagian lain dari sarangnya.

Ruang untuk tempat ratunya sangat keras dan memiliki lubang-lubang masuk bagi para pekerja dan prajuritnya.

Sarang rayap Nasutitermes disebut pula sebagai arboreal nest karena berada jauh di atas pemukaan tanah, yaitu pada batang-batang pohon.

Sementara itu, rayap tanah Genus Coptotermes atau Genus Schedorhinotermes umumnya tidak membentuk sarang.

Baca Juga : Identifikasi Serangan Rayap dari Jejaknya, Ini Material Incarannya!

Baca Juga : Material Inovatif Ramah Lingkungan Berbentuk Modular Forest Pod

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular