IDEAonline - Gemini memiliki karakter utama yang sangat khas. Mereka cenderung memiliki karakter yang mudah beradaptasi dan humoris sehingga pandai mengambil hati orang lain.
Tidak hanya itu,Gemini adalah pribadi lincah dan cerdas, dengan sifat dualistik yang membutuhkan ruang rumah yang fleksibel.
Para Gemini juga sangat pandai bicara dan secara mengejutkan persuasif ketika mereka menginginkannya.
Mereka memiliki kemampuan luar biasa untuk berbicara dengan seseorang dalam hampir segala hal, dan bahkan dapat membuat orang lain berpikir bahwa itu adalah ide mereka sendiri.
Terlepas dari hal tersebut, yuk cari tahu apa saja yang mereka inginkan ketika mendekor ruangan.
Adakah gaya khusus yang cocok? Ini dia IDEA lovers!
Oleh karena itu, ia membutuhkan interior ruangan yang luas dan mudah diubah-ubah.
Pemilik zodiak ini juga sangat artistik dan menyukai trend retro.
Warnayang biasa dipilih yang terang, tetapi tidak pucat, misalnya kuning, terakota, pale coffee untuk dinding.