Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mau Beli Rumah Seken, Perhatikan 4 Hal Ini. Nomor 3 Biasanya Sering Dilewatkan

Akhmad Juanda - Kamis, 11 April 2019 | 20:00
Anda wajib menanyakan detail tentang segala informasi dan riwayat mengenai rumah seken incaran Anda sebelum deal.
saga.co.uk

Anda wajib menanyakan detail tentang segala informasi dan riwayat mengenai rumah seken incaran Anda sebelum deal.

Generasi muda ataukaum milenial lebih besar kemungkinannya untuk memiliki hunian mungil dalam kondisi bekas huni atau biasa disebut rumah seken.

Namun tak perlu khawatir untuk memiliki rumah seken. Kami telah persiapkan beberapa hal yang perlu Anda tanyakan saat membeli rumah seken.Bagi Anda yang berpikiran untuk membeli rumah seken ada baiknya memperhatikan 4 tip ini.

Baca Juga : Asik Staycation, Raisa Pajang Foto Hamish sedang Makan Siang di Hotel Mewah, Warganet: Itu Namanya Baskom

1. Siapa pemiliknya?

Mencari rumah dari broker memang mudah. Namun, ada baiknya Anda perlu mengetahui siapa pemilik rumah tersebut.

Dengan membeli dari pemilik langsung Anda bisa menanyakan detail tentang segala informasi dan riwayat mengenai rumah tersebut.

Anda perlu mengetahui siapa pemilik rumah seken yang Anda mau beli.
thefanshop.com

Anda perlu mengetahui siapa pemilik rumah seken yang Anda mau beli.

2. Kapankah rumah terbangun?Penting bagi Anda mengetahui berapa umur bangunan dari rumah yang ingin dibeli. Selain itu, Anda harus tahu juga kapan terakhir rumah tersebut mengalami proses renovasi.

Baca Juga : Cari Tempat untuk Staycation? Tilik Gemala House Bandung, Penginapan Hits Mulai Rp 200 Ribuan!

Umur rumah digolongkan menjadi 3, yaitu: baru (kurang dari 10 tahun), sedang (10-20 tahun), dan tua (lebih dari 20 tahun).

Semakin tua usia bangunan, semakin besar kemungkinan Anda harus mengeluarkan biaya lebih untuk perbaikan.

Biasanya rumah yang telah berusia lebih dari 20 tahun akan memerlukan renovasi karena kualitas bangunan yang menurun.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular