Follow Us

Jangan Takut Hadapi Banjir, Coba Siaga dengan 7 Langkah Ini, Kulik Atap dan Saluran Air!

Akhmad Juanda - Kamis, 16 Mei 2019 | 19:00
 Banjir merendam Jalan Boulevard Barat, Kelapa Gading, Rabu (30/1/2019).
KOMPAS.com/Ardito Ramadhan D

Banjir merendam Jalan Boulevard Barat, Kelapa Gading, Rabu (30/1/2019).

Baca Juga : BERITA TERKINI: Begini Kondisi Jakarta saat Sungai Ciliwung Meluap, Titik Banjir Bertambah

1. Selalu sadar keadaan.

Jika rumah Anda berada di kawasan rawan banjir, usahakan selalu peka terhadap kondisi cuaca.

Selalu siaga jika sudah mendung, serta usahakan memantau berita untuk mengetahui prediksi tentang banjir.

Pengetahuan ini akan memberi Anda cukup waktu untuk mempersiapkan barikade saat banjir.

Banjir Bandang Terjang 52 Desa di Madiun, Ribuan Rumah Alami Kerusakan
KOMPAS.COM/Sukoco

Banjir Bandang Terjang 52 Desa di Madiun, Ribuan Rumah Alami Kerusakan

2. Pelajari jalur air.

Sebelum memulai persiapan membuat jalur air banjir, perhatikan area yang menjadi jalan masuk air ketika banjir.

Jalan masuk ini akan menjadi titik awal dalam menentukan tempat meletakkan atau membuat barikade.

Baca Juga : Harus Pintar! Perhatikan 4 Tips Memilih Lokasi Rumah Bebas Banjir

3. Sedia karung berisi pasir.

Mengetahui banyaknya jalan masuk air membantu Anda mengetahui berapa banyak karung berisi pasir yang diperlukan.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest